SAKIT GIGI SEMBUH DENGAN MENDENGARKAN BACAAN AYAT QUR’AN
Oleh Fadhil ZA Beberapa waktu yang lalu gigi geraham saya pecah dan berlubang, sakitnya bukan main. Saya minum anti biotik dan menutupi lubang yang muncul dengan kapas yang diberi minyak angin cap elang. Alhamdulillah sakitnya berkurang dan akhirnya sembuh. Beberapa waktu kemudian baru terasa bahwa pengobatan yang dilakukan tidak menyembuhkan secara tuntas. Dua minggu yang lalu gigi geraham saya...
Recent Comments